Menjadi sekolah yang berbudaya, berkepribadian dan berprestasi.
1. Mewujudkan lingkungan sekolah yang bersih, indah, aman dan nyaman.
2. Membentuk kepribadian anak dengan pembiasaan secara islami.
3. Menyelenggarakan pembelajaran yang menyenangkan sesuai minat dan bakat anak.
4. Menghantarkan anak untuk dapat berprestasi dalam bidang akademik ataupun non akademik.
Untuk mengoptimalkan pengembangan minat, bakat dan Kreativitas siswa, SD Terpadu Al-Farabi melaksanakan program pengembangan diri, yaitu :